PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP NIAT BERPERILAKU KONSUMEN MASKAPAI BATIK AIR DI SURABAYA

  • Matthew Ivander Woenas Manajemen Jejaring Bisnis / Universitas Surabaya
Abstract Views: 145 times
PDF - FULL TEXT Downloads: 121 times
Keywords: service quality, image, value, satisfaction, intention to behave

Abstract

Abstrak - Penelitian ini bertujuan untuk: Membuktikan dan menganalisis pengaruh kualitas layanan terhadap citra, nilai, kepuasan, dan niat berperilaku konsumen. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan tipe penelitian causal research. Sumber data yang digunakan adalah sumber primer dan sumber data sekunder. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 7,5 juta penumpang, sementara sampel yang diambil adalah 127 orang. Teknik analisis data menggunakan AMOS.Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Service quality Batik Air memiliki pengaruh positif pada perceived image; Service quality Batik Air memiliki pengaruh positif pada perceived value; Service quality Batik Air memiliki pengaruh positif terhadap customer satisfaction; Perceived image konsumen Batik Air mempunyai pengaruh positif terhadap perceived value; Perceived image konsumen Batik Air tidak mempunyai pengaruh terhadap customer satisfaction; Perceived image konsumen Batik Air tidak mempunyai pengaruh terhadap behavior intention; Perceived value konsumen Batik Air memiliki pengaruh positif terhadap customer satisfaction; Perceived value tidak memiliki pengaruh positif terhadap behavior intention konsumen Batik Air; Customer satisfaction memiliki pengaruh positif terhadap behavior intention konsumen Batik Air.

Kata Kunci: kualitas layanan, citra, nilai, kepuasan, dan niat berperilaku

Abstract - This study aims to: prove and analyze the effect of service quality on the perceived image,value, satisfaction, and behavior intention of Batik Air airline passanger. Research uses a quantitative approach using causal research type of research. Data sources used are primary sources and secondary data sources. The population in this study was 7.5 million passengers, while the sample taken was 127 people. Data analysis techniques using AMOS.The results showed that: Quality service of Batik Air had a positive influence on perceived image; Quality service of Batik Air has a positive influence on perceived value; Quality service of Batik Air has a positive influence on customer satisfaction; Perceived image of Batik Air consumers has a positive influence on perceived value; Perceived image of Batik Air consumers does not have an influence on customer satisfaction; Perceived image of Batik Air consumers does not have an influence on the intention behavior; Perceived value of Batik Air consumers has a positive influence on customer satisfaction; Perceived value does not have a positive influence on Batik Air's consumer intention behavior; Customer satisfaction has a positive influence on the consumer intention of BatikAirconsumers.

Keywords: service quality, image, value, satisfaction, and intention to behave

Downloads

Download data is not yet available.

References

Admin Juanda Airport. (2 Februari 2018). Akhir Tahun 2017 Jumlah Penumpang Bandara Juanda Naik 10,38%. Retrieved from http://www.juandaairport.com/2018/02/akhir-tahun-2017-jumlahpenumpang.html

Arif, M. (2015). Analisis Kualitas Layanan, Citra Terhadap Kepuasan Pelanggan Dan Loyalitas Pelanggan Pada Maskapai Penerbangan Batik Air Rute Kota Pekanbaru-Jakarta. Jom FEKON Vol.2 No.2 Oktober 2015

Batik Air. (14 Maret 2017). Batik Air Terpilih Sebagai Airlines Terbaik. Retrieved from https://www.batikair.com/id/News/Details/38

Batik Air. (2017). Batik Air Buka Rute Ke India. Retrieved from https://www.batikair.com/id/News/Details/33

CNN Indonesia. (21 Januari 2016). Menikmati Layanan yang Berkualitas dari Batik Air. Retrieved from https://www.cnnindonesia.com/gayahidup/20160121000000-307-105674/menikmati-layanan-yang-berkualitasdari-batik-air

Databoks. 2017. Inilah Maskapai Dengan Produksi Penumpang Domestik Terbesar. Retrieved from https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2017/12/16/inilah-maskapaidengan-produksi-penumpang-domestik-terbesar

Irfan. (6 Desember 2017).Pengalaman Terbang Dengan Batik Air. Retrieved from dari https://irfan.id/review-terbang-dengan-batik-air/

Irving. (18 September 2015). Perbandingan Batik Air vs Garuda Indonesia. Retrieved from http://www.irving.web.id/2015/09/18/perbandingan-batikair-vs-garuda-indonesia/

Pidada, I.N.A.P. (2012). Analisis Struktur Pasar, Perilaku Dan Kinerja Industri Maskapai Penerbangan Di Indonesia Tahun 2007-2011. Media Ekonomi Vol. 20, No. 1, April 2012

Rosmayanti, D.R. (23 Maret 2018). Terbang Sesuai Jadwal, OTP Batik Air Terbaik di Asia Tenggara. Retrieved from http://www.harnas.co/2018/03/23/-terbang-sesuai-jadwal-otp-batik-airterbaik-di-asia-tenggara

Setiani, B. (2015). Prinsip-Prinsip Pokok Pengelolaan Jasa Transportasi Udara. Jurnal Ilmiah WIDYA Volume 3 Nomor 2 September - Desember 2015

Siagian, D., Sugiarto. (2006). Metode Statistika Untuk Bisnis dan Ekonomi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama

Silondae, S. (2016). Keterkaitan Jalur Transportasi Dan Interaksi Ekonomi Kabupaten Konawe Utara Dengan Kabupaten/Kota Sekitarnya. Jurnal Progres Ekonomi Pembangunan Volume 1, Nomor 1: 49-64

Yudiantor, K., Indah, R., Tiyas, S. (2016). Pelayanan Business Class Dan Economy Class Maskapai Batik Air Oleh Kokapura Di Bandar Udara Internasional Ahmad Yani Semarang. Jurnal Flight Attendant Kedirgantaraan Vol.3, No. 2, Desember 2016
Published
2019-09-01