BUSINESS PLAN : AFTER 5 PHOTOBOOTH
Abstract
Business plan ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan bisnis dari badan usaha After 5 Photobooth. After 5 Photobooth terinspirasi salah satunya karena adanya fenomena selfie yang sedang terjadi saat ini. After 5 Photobooth menawarkan sebuah hasil foto dengan kualitas yang bagus, hasil cetak yang cepat, pelayanan kepada konsumen yang cepat (fast respond), dan beberapa layanan lainnya. After 5 Photobooth melayani jasa photocorner untuk pihak corporate dan non corporate. Arti nama After 5 Photobooth dapat dilihat dari logo After 5 Photobooth yang memiliki gambar berupa kamera yang melambangkan jasa cetak foto langsung jadi yang ditawarkan yang di dalamnya terdapat gambar jam yang juga berasal dari keinginan dari pemilik untuk melayani event-event yang dikhususkan pada sore hari setelah pukul 17.00. Berdasarkan hasil perhitungan yang dapat dilihat dari perhitungan keuangan After 5 Photobooth, maka nilai rata-rata NPV diperoleh oleh After 5 Photobooth adalah Rp. 487.770.663 lebih dari Rp. 0. Sedangkan untuk nilai rata-rata IRR sebesar 69% dan juga lebih besar dari WACC yang hanya sebesar 6,58%. Sedangkan untuk rata-rata DPP sebesar 2,18 atau selama 2 tahun 2 bulan dan 4 hari.
Downloads
References
David, Fred R., 2013, Strategic Management Concepts and Cases, Thirteenth Edition, Pearson Education Inc, New Jersey.
Dirgantoro, Crown. 2001. Manajemen Strategik Konsep, Kasus, & Implementasi. Jakarta : PT. Grasindo.
Soeherman, Bonnie. 2014. Lasting Lean “Re-innovate your business model better, faster, and easier!”.Jakarta :Elex Media Komputindo.
Supratikno, Hendrawan dan Anton Wachidin Widjaja et.al. 2003. Advanced Strategic Management : Back to Basic Approach. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama.
Antara News. 2012. Pengguna Facebook di Indonesia tertinggi ketiga dunia. http://www.antaranews.com/berita/317451/pengguna-facebook-di-indonesia-tertinggi-ketiga-dunia (diakses 20 Maret 2014)
Berita Lampung Online. 2013. BI Prediksi Perekonomian Indonesia 2014-2015. http://www.beritalampungonline.com/2013/10/bi-prediksi-perekonomian-indonesia-2014.html (diakses 15 Agustus 2014)
Institut Komunikasi Indonesia Baru. 2014. New Media New World. http://komunikasi.us/index.php/mata-kuliah/dmnm/1171-perkembangan-situs-jejaring-sosial-khususnya-di-indonesia (diakses 20 Maret 2014)
Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia. 2013. Kominfo: Pengguna Internet di Indonesia 63 Juta Orang. http://kominfo.go.id/index.php/content/detail/3415/Kominfo+%3A+Pengguna+
Internet+di+Indonesia+63+Juta+Orang/0/berita_satker#.UsfhKalpv6Y (diakses 20 Maret 2014)
Liputan 6. 2013. Ini Ramalan BI Soal Ekonomi RI Lima Tahun ke Depan. http://bisnis.liputan6.com/read/746680/ini-ramalan-bi-soal-ekonomi-ri-lima-tahun-ke-depan (diakses 15 Agustus 2014)
- Articles published in CALYPTRA are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license. You are free to copy, transform, or redistribute articles for any lawful purpose in any medium, provided you give appropriate credit to the original author(s) and the journal, link to the license, indicate if changes were made, and redistribute any derivative work under the same license.
- Copyright on articles is retained by the respective author(s), without restrictions. A non-exclusive license is granted to CALYPTRA to publish the article and identify itself as its original publisher, along with the commercial right to include the article in a hardcopy issue for sale to libraries and individuals.
- By publishing in CALYPTRA, authors grant any third party the right to use their article to the extent provided by the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license.