EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN PADA RESTAURANT “ K SUSHI” DI SURABAYA
Abstract
Setiap badan usaha menginginkan sumber daya manusia yang berkompeten. Sumber daya manusia merupakan unsur terpenting dalam badan usaha untuk menemukan kesuksesan atau kegagalan penerapan strategi badan usaha. Dalam penelitian ini bertujuan untuk memberikan evaluasi sistem pengendalian manajemen agar badan usaha dapat berjalan efektif dan mencapai target yang diinginkan badan usaha. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dan merupakan applied research dengan objek penelitian yaitu bagian operasional restaurant “K Sushi” di Surabaya yang bergerak dalam menyediakan berbagai makanan Jepang. Hasil evaluasi yang dilakukan dalam penelitian ini menunjukan bahwa permasalahan yang dialami oleh pihak restaurant disebabkan karena pihak internal restaurant baik dari karyawan dan pemilik restaurant. Dari hasil penelitian ini, peneliti menemukan control problem atau masalah- masalah yang terjadi pada restaurant “K Sushi”. Permasalahan yang terjadi di Restaurant “K Sushi” secara umum adalah lack of directions, motivational problems, dan personal limitations. Hal tersebut disebabkan karena lemahnya perancangan sistem pengendalian manjamen yang berjalan di restaurant “K Sushi”. Kelemahan perancangan sistem pengendalian manajemen di restaurant “K Sushi” terletak pada control system tightness, dimana setiap bentuk pengendalian dapat dikatakan masih kurang ketat. Sehingga peneliti memberikan perancangan sistem pengendalian manajemen yang efektif bagi restaurant “K Sushi”.
Downloads
References
Badan Pusat Statistik (BPS). Diakses dari https://surabayakota.bps.go.id/linkTabelStatis/view/id/392 dan https://surabayakota.bps.go.id/website/brs_ind/brsInd-20161107085326.pdf. Diakses pada tanggal 16 maret 2017 pukul 16.30 WIB.
Cherrington, David J. 1995. The Management of Human Resources. Englewood Cliffs, NJ : Prentice-Hall.
Hongren, Charles, garu Sundem, and William Stratton. 2005. Introduction to Management Accounting. USA: Pearson Prentice Hall.
Kurniawan, Indra. 2014. Dude Harlino Soal Bisnis Kulinernya. http://www.tabloidbintang.com/articles/berita/polah/3568-Dude-Harlino-Soal-Bisnis-Kulinernya. Diakses pada hari kamis tanggal 8 Desember 2015 pukul 13.30 WIB.
Maciariello, Joseph A, dan Calvin J. Kirby. 1994. Management Control System: Using Adaptive System to Attain Control. Englewood Cliffs, New Jersey: Prentice Hall, Inc.
Massingham, Peter R dan Tam, Leona. 2015. The relationship between human capital, value creation and employee reward. Journal of Intellectual Capital. Vol. 16 Iss 2 pp. 390- 418.
Mathis, Robert L dan Jackson John H. 2002. Human Resource Management, Alih Bahasa. Jakarta : Salemba Empat.
Merchant, K. A and W.A. Van der Stede. 2007. Management Control System: Performance Measurement, Evaluation and Incentives. London, UK: Prentice-Hall.
Mulyadi dan Johny Setyawan. 2001. Sistem Perencanaan & Pengendalian Manajemen. Edisi ke-2. Cetakan ke-1. Jakarta: Salemba Empat.
Nilsson, F., dan Olve. 2001. Control system in Multibusiness Companies: From Performance Management to Strategic Management. European Management Journal Vol. 19, No. 4, pp. 344-358.
- Articles published in CALYPTRA are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license. You are free to copy, transform, or redistribute articles for any lawful purpose in any medium, provided you give appropriate credit to the original author(s) and the journal, link to the license, indicate if changes were made, and redistribute any derivative work under the same license.
- Copyright on articles is retained by the respective author(s), without restrictions. A non-exclusive license is granted to CALYPTRA to publish the article and identify itself as its original publisher, along with the commercial right to include the article in a hardcopy issue for sale to libraries and individuals.
- By publishing in CALYPTRA, authors grant any third party the right to use their article to the extent provided by the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license.