DINAMIKA PSIKOLOGIS WANITA DEWASA AWAL DENGAN GANGGUAN COMPULSIVE HOARDING: SEBUAH STUDI KASUS
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah menggambarkan dinamika psikologis perilaku compulsive hoarding dengan mengungkapkan variasi masalah hoarding yang dimiliki oleh setiap subjek penelitian, problem-problem yang terjadi sebagai dampak dari perilaku hoarding disertai upaya untuk mengatasi masalah hoarding dan keberhasilannya, dan juga penyebab munculnya gangguan dari perspektif pospositivistik. Dengan menggunakan perspektif ini, kerangka berpikir peneliti tidak hanya berfokus pada teori, tetapi juga memunculkan variasi atau kekhasan masing-maisng individu. Penelitian ini menunjukkan bahwa onset gejala-gejala perilaku hoarding dimulai sejak pertengahan masa Sekolah Dasar, ditengarai muncul bersamaan dengan pengalaman-pengalaman yang tidak menyenangkan yang dialami oleh individu penderita compulsive hoarding. Beberapa faktor yang berpengaruh terhadap kerentanan yang menimbulkan gangguan hoarding adalah pola asuh yang otoriter, permissive indulgent, dan adanya bullying di sekolah.
Downloads
References
DSM V (diagnostic and statistical manual of mental disorders edisi ke-lima)
Landau, D., Lervolion, A. C., Pertusa, A., Santo, S., Singh, S., dan Mataix-Cols, D. (2011). Stressful life events and material deprivation in hoarding disorder. Journal of anxiety disorders, 25, 192-202.
Poerwandarai, E. K. (1998). Pendekatan Kualitatif dalam Penelitian Psikologi. Perpustakaan Nasional: Jakarta.
Przeworski, A., Nicole, C., & Dunbeck, K. (2014). Traumatic life events in individuals with hoarding symptoms, obsessive-compulsive symptoms, and comorbid obsessive-compulsive and hoarding symptoms. Obsessive-compulsive and related disorder, 3, 52-59.
Santrock, J. W. (2002). Life-Span development: perkembangan masa hidup. Erlangga: Jakarta.
Tolin, D. F., Frost, R. O., & Steketee, G., Gray, K. D., & Fitch, K., E. (2008). The economic and social burden of compulsive hoarding. psychiatry research, 160, 200-211
Tolin, D. F., Frost, R. O., & Steketee, G. (2010). A brief interview for assessing compulsive hoarding: The Hoarding Rating Scale-Interview. Psychiatry Res, 178(1), 147-152.
- Articles published in CALYPTRA are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license. You are free to copy, transform, or redistribute articles for any lawful purpose in any medium, provided you give appropriate credit to the original author(s) and the journal, link to the license, indicate if changes were made, and redistribute any derivative work under the same license.
- Copyright on articles is retained by the respective author(s), without restrictions. A non-exclusive license is granted to CALYPTRA to publish the article and identify itself as its original publisher, along with the commercial right to include the article in a hardcopy issue for sale to libraries and individuals.
- By publishing in CALYPTRA, authors grant any third party the right to use their article to the extent provided by the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license.