ANALISIS KADMIUM (Cd) DAN TIMBAL (Pb) PADA SEDIAAN LIPSTIK MURAH DI PASAR KRIAN KABUPATEN SIDOARJO SECARA ICPS
Abstract
Abstrak - Lipstik merupakan produk kosmetik yang sangat digemari wanita. Telah dilakukan penelitian tentang Analisis Kadmium (Cd) dan Timbal (Pb) Pada Sediaan Di Pasar Krian Kabupaten Sidoarjo Secara ICPS. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis kadar kadmium (Cd) dan timbal (Pb) dalam sediaan lipstik dengan kriteria lipstik bentuk stik, berharga murah, berwarna merah, dan tidak mempunyai izin edar apakah memenuhi persyaratan kadar kadmium (Cd) dan timbal (Pb) yang telah ditetapkan oleh BPOM RI yakni tidak melebihi kadar timbal (Pb) < 20 mg/kg atau 20 mg/L (20 ppm) dan kadar kadmium (Cd) < 5 mg/kg atau 5 mg/L (5 ppm). Pada penelitian ini dilakukan validasi metode penetapan kadar timbal dan kadmium pada lipstik secara ICPS. Dari penelitian didapatkan panjang gelombang Pb 220,353 nm dengan nilai r = 0,9993 ; Vxo = 4,26 % ; LOD dan LOQ = 48,32962709 ppb dan 98,74319797 ppb sedangkan panjang gelombang Cd 228,802 nm dengan nilai r = 0,9999 ; Vxo = 1,48 % ; LOD dan LOQ =8,048237631 ppb dan 23,85004313 ppb. Hasil % recovery Pb dan Cd yaitu 98,27- 102,61% dan 103,15-108,42%, sedangkan nilai KV Pb dan Cd sebesar1,79 % dan 1,72 %. Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa metode analisis kadar Pb dan Cd pada lipstik telah memenuhi persyaratan validasi. Hasil yang didapat dari 8 sampel lipstik tidak mengandung logam Pb dan Cd sehingga melebihi batas aman yang ditetapkan oleh BPOM RI 2014.
Kata Kunci: Lipstik, Timbal (Pb), Kadmium (Cd), Validasi Metode, ICPS.
Downloads
References
Badan Pengawas Obat dan Makanan RI, 2014, Keputusan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia Nomor HK.03.1.23.07.11.6662 Tentang Persyaratan Cemaran Mikroba dan Logam Berat Dalam Kosmetik, Jakarta.
Gandjar, G.I dan Rohman A, 2015, Kimia Farmasi Analisis, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, hal. 31-36, 465-480.
Gusnaldi, 2007. Instant Make –Up. PT Gramedia Pustaka Utama. Jakarta. hal. 114
Harmita, 2004, Petunjuk Pelaksanaan Validasi Metode dan Cara Perhitungannya, Majalah Ilmu Kefarmasiaan, hal. 117-135.
Hiatt, Gartner, 2010, Textbook of Head and Neck Anatomy. USA: LW&W. 4th ed, p.32.
Hepp, Nancy M., William R.Mindak., John Cheng, 2009, Determination of total lead in lipstick: Development and validation of a microwave-assisted digestion, inductively coupled plasma-mass spectrometric method. J. Cosmet. Sci., 60, p. 405-414.
Horwitz, Latimer GW, 2000, Official Methods of Analysis of AOAC International, 18th ed, Vol 1, Gaithersburg: AOAC International, Chapter 9, p. 46-50.
Horwitz., Latimer GW., 2016, Appendix F: Guidelines for Standard Method Performance Requirements, AOAC International. p 9
Kristianingrum S., 2012, Kajian Berbagai Proses Destruksi Sampel dan Efeknya, Fakultas MIPA, Universitas Negeri Yogyakarta, Yogyakarta, hal.195-200.
Montaser, Akbar., John A.McLean., Huiying Liu, 1998. An Introduction to ICP Spectrometries for Elemental Analysis, Wiley-VCH, Inc., p. 1-8
Palar H, 2008, Pencemaran dan Toksikologi Logam Berat. Jakarta: PT.Rineka Cipta , hal. 74-123
Parwar, BabakJahan., Blackwell K., 2011, Lips and Perioral Region Anatomy, WebMD, LLC., p. 1-6.
Riduwan, M.B.A, 2003, Dasar-dasar Statistika. Bandung: Alfabeta, hal. 8-11.
Robinson JW, 1996, Atomic Spectroscopy, 2nd ed, Baton Rouge, Louisiana, Departement of Chemistry University of Louisiana, p. 279, 282-283.
Rowe, R., Sheskey, P.J dan Quinn M.E., 2009. Handbook of Pharmaceutical Excipients. Lexi-Comp: American Pharmaceutical Association, Inc. p 418,685. Hidayatullah Jakarta,
Ruminapisah, 2017, Lipstik Merk Tidak Terdaftar Yang Dijual di PasarMenampu- Gumukmas Kabupaten Jember Dengan Metode Inductively Coupled Plasma Spectrometry (ICPS), Skripsi, Surabaya, Fakultas Farmasi Universitas Surabaya.
Skoog DA and Leary JJ, 1992, Priciples of Instrumental Analysis, 4th ed, Saunders Collage Publisher, USA,p. 258-261.
Sudarmaji, J. Mukona., Corle I.P, 2006 Toksikologi Logam Berat B3 dan Dampaknya Terhadap Kesehatan. Jurnal Kesehatan Lingkungan 2(2), hal. 129-142.
Tranggono, R.I. dan Latifah, F., 2007, Buku Pegangan Ilmu Kosmetik. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, hal. 7-8, 90, 100-102.
Wasitaatmadja, S.M, 1997, Penuntun Ilmu Kosmetik Medik. Jakarta: Universitas Indonesia Press, hal. 26-30, 62-65, 124.
Widowati, Wahyu.,Sastiono, Astiana., Jusuf, Raymond. 2008. Efek Toksik Logam. Penerbit Andi. Yogyakarta. hal. 63-72, 109-121
Yatimah, D.Y, 2004, Analisis Cemaran Logam Berat Kadmium dan Timbal Pada Beberapa Merk Lipstik yang Beredar di Daerah Ciputat dengan Menggunakan Spektrofotometri Serapan, Skripsi, Jakarta, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Program Studi Farmasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta,
- Articles published in CALYPTRA are licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license. You are free to copy, transform, or redistribute articles for any lawful purpose in any medium, provided you give appropriate credit to the original author(s) and the journal, link to the license, indicate if changes were made, and redistribute any derivative work under the same license.
- Copyright on articles is retained by the respective author(s), without restrictions. A non-exclusive license is granted to CALYPTRA to publish the article and identify itself as its original publisher, along with the commercial right to include the article in a hardcopy issue for sale to libraries and individuals.
- By publishing in CALYPTRA, authors grant any third party the right to use their article to the extent provided by the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International license.