PENGARUH SIKAP PENGGUNAAN UANG PADA ANAK MUDAH DALAM PENGGUNAAN KARTU KREDIT TERHADAP PEMBELIAN KOMPULSIF DI SURABAYA

  • Ignasius David Chandryanto Jurusan Manajemen Fakultas Bisnis dan Ekonomika Universitas Surabaya
Abstract Views: 224 times
PDF - FULL TEXT Downloads: 374 times
Keywords: Komponen Money Attitude, Credit Card Usage, Compulsive Buying

Abstract

Pada gaya hidup yang semakin berkembang ini membuat banyaknya gaya hidup masyarakat yang konsumtif dalam menyalurkan kartu kredit. Penelitian ini berfokus pada money attitude dan yang sangat mempengaruhi compulsive buying dan credit card usage. Hasil kajian konseptual ini diharapkan mampu memberikan wawasan dan kesadaran bagi anak-anak muda yang tidak bisa menahan penggunaan uang dalam menggunakan kartu kredit yang sering melakukan pembelian kompulsif. Responden dalam penelitian ini berjumlah 307 orang. Analisis dalam penelitian ini menggunakan SEM (Structural Equation Modeling) dan diolah menggunakan software SPSS versi 18.0 for Windows serta AMOS versi 22.0 for Windows untuk pengujian Model Measurement dan Structural. Hasil perhitungan menunjukan bahwa power-prestige, anxiety dan credit card usage yang mempunyai pengaruh positif terhadap compulsive buying. Sedangkan retention-time mempunyai pengaruh negatif terhadap compulsive buying. Dari beberapa variabel ada 1 yang tidak menunjukan adanya pengaruh langsung terhadap compulsive buying yakni distrust. Penelitian ini dapat mendukung aktivitas manajer bank untuk memberikan promo kartu kredit yang lebih menarik lagi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A. Mueller et al. / Behaviour Research and Therapy 45 (2007) 1629–1638

Baker, P.M. and Hagedorn, R.B. (2008), “Attitudes to money in a random sample of adults: factor analysis of the MAS and MBBS scales, and correlations with demographic variables”, Journal of Socio-Economics, Vol 37 No. 5, pp. 1803-1814.

Baron, R.M. and Kenny, D.A. (1986), “The moderator-mediator distinction in social psychology research: conceptual, strategic, and statistical considerations”, Journal of Personality and Social Psychology, Vol. 51 No 6, pp. 1173-1182.

Detra Y. Montoya and Maura L. Scott Journal of Public Policy & Marketing (2013) Vol. 32 (1) Spring 2013, 82–96.

Feinberg, R.A. (1990), “The social nature of the classical conditioning phenomena in people: acomment on Hunt, Florsheim, Chatterjee, and Kernan”, Psychological Reports, Vol. 67 No. 1,pp. 331-334.

Hayhoe, Celia Ray, Lauren Leach, and Pamela R. Turner. 1999.Discriminating the Number of Credit Cards Held by College Students Using Credit and Money Attitudes. Journul of'Economic Psychology, 20: 643-656.

Helga Dittmar, Karen Long, And Rod Bond University of Sussex, UK Journal of Social and Clinical Psychology, Vol. 26, No. 3, 2007, pp. 334–361

Koran, Faber, Aboujaoude, et al. Am J Psychiatry 163:10, October 2006

O’Guinn, T.C. and Faber, R.J. (1989), “Compulsive buying: a phenomenological exploration”, Journal of Consumer Research, Vol. 16 No. 2, pp. 147-157.
Published
2018-03-01