PERANANFREIGHT FORWARDER DALAM MENUNJANG AKTIVITAS EKSPOR ANTAR NEGARA MELALUI JALUR LAUT DAN UDARA

( Studi Kasus: PT. Andalan Pacific Samudra Surabaya Tahun 2017 )

  • Anindia Widya Wati Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Bisnis Dan Ekonomika Universitas Surabaya
Abstract Views: 1050 times
PDF - FULL TEXT Downloads: 8465 times
Keywords: Freight Forwarder, Eksportir, Regulasi Pemerintah

Abstract

Indonesia saat ini memasuki era pasar global dimana hambatan perdagangan semakin menurun dan tingkat persaingan meningkat. Proses ekspor masih menemui banyak kendala, dimana eksportir tidak mengerjakan sendiri seluruh tugas logistik yang menjadi tanggung jawabnya karena adanya keterbatasan waktu dan pengetahuan para eksportir mengenai hal logistik yang masih kurang. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran dan pemahaman yang lebih mendalam mengenai peranan freight forwarder dalam menunjang aktivitas ekspor antar negara melalui jalur laut dan udara pada PT. Andalan Pacific Samudra Surabaya. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang didapatkan melalui wawancara secara langsung kepada pihak forwarder dan eksportir. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif eksploratori dimana ditemukan bahwa eksportir memiliki pertimbangan dalam menentukan forwarding, peran positif yang diberikan forwarding terhadap eksportir, dan permasalahan eksportir terhadap forwarding mampu membuat eksportir mempercayakan proses pengiriman produk ke luar negeri menggunakan freight forwarder.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amir, M.S., 1997, Peti Kemas : Masalah dan Aplikasinya, Edisi 2 : Cetakan 1, Jakarta : Pustaka Binaman Pressindo.

Ansyar, Djauhari dan Amirullah, 2002, Teori dan Praktek Ekspor-Impor,Yogyakarta : Graha Ilmu.

Cateora, P.R., dan J.L. Graham, 2007, Pemasaran Internasional, Edisi 13 Buku 2, Jakarta : Salemba Empat.

Engman, 2005, Ekonomi Internasional dan Globalisasi Ekonomi, Bogor : Ghalia Indonesia.

Hady, H., 2004, Ekonomi Internasional Teori dan Kebijakan Perdagangan Internasional,Buku 1, Jakarta : Ghalia.

Hamdani, 2007, Seluk Beluk Perdagangan Ekspor – Impor, Jakarta : Yayasan Bina Usaha Niaga Indonesia.

Heihulu. A. Aziz, 2003, Forwarder Asing dan Eksistensinya di Indonesia,Jurnal Transportasi Indonesia ed.,

Junaedy, Agoes dan Adi Kusrianto,2014,Buku Pintar Ekspor Indonesia : Menghadapi Implementasi Komunitas Ekonomi ASEAN,Yogyakarta : Penerbit Andi.

Kirubakaran, P. Sundar, 2012, A Study on The Differentiation in Service and Performance by The Freight Forwarders in Logistics Operation,International Journal of Physical and Social Sciences,USA,Volume2 : Issue3.

Koleangan, D., 2004, Sistem Peti Kemas (Container System), Jakarta : Penerbit Trans Media.

Kotler, Philip, 2002, Manajemen Pemasaran, edisi millennium II, Jakarta : Prehallindo,

Lindert Peter H., dan Kindlerberger Charles P., 1990, EkonomiInternasional, Alih Bahasa : Abdullah Burhanuddin, Jakarta : Penerbit Erlangga.

Salvatore, Dominick, 1995, Teori Mikro Ekonomi, Edisi Ketiga, Alih Bangsa : Rudi Sitompul, Haris Munandar dkk, Jakarta : Penerbit Erlangga.

Shepherd, B. dan J.S. Wilson, 2008, Trade Facilitation in ASEAN Member Countries : Measuring Progress and Assesing Priorities, Policy Research Working Paper 4615, World Bank.

Sudijono dan Sarjiyanto, 2007, Transportasi Ekspor-Impor dan Tatalaksana Kepabeanan,Surakarta.

Susilo, Andi, 2008, Buku Pintar Ekspor-Impor, Jakarta Selatan : Trans Media.
Published
2018-03-01