PEMBUATAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA ORGANISASI EXCELLENT LEADER TRAINING

  • Audi Satria Haryanto Teknik Informatika / Fakultas Teknik Universitas Surabaya
  • Budi Hartanto Fakultas Teknik Universitas Surabaya
  • Maya Hilda Lestari L. Fakultas Teknik Universitas Surabaya
Abstract Views: 78 times
PDF - FULL TEXT Downloads: 216 times
Keywords: Sistem, Informasi, Manajemen, Organisasi

Abstract

ELT (Excellent Leader Training) merupakan organisasi berfokus pada pelatihan kepemimpinan. ELT sendiri sudah menjangkau hampir seluruh indonesia akan tetapi ELT masih belum memiliki sistem yang mengatur data mereka dengan, sehingga yang terjadi adalah banyak data yang menjadi tidak akurat. Rekam jejak member yang pernah menjadi panitia atau peserta pun tidak tersimpan dengan baik. Hal ini menyusahkan administrator jika memerlukan informasi tersebut. Tujuan peneilitian ini adalah untuk membangun sebuah sistem informasi manajemen yang dapat memudahkan administrator maupun member untuk dapat melihat data rekam jejak setiap member dan menjadikan data tersebut akurat. Di sisi lain, sistem ini akan menangani banyak informasi dan informasi tersebut akan lebih mudah tersampaikan kepada member, sehingga member pun tidak kebingungan dalam mencari informasi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Dwi (2016). Pengertian Administrasi Secara Umum adalah. Retrieved August 4, 2017 from http://umum-pengertian.blogspot.co.id/2016/01/pengertian-administrasi-secara-umum-adalah.html

EllisLab, Inc. (2014). Application Flow Chart. Retrieved July 16, 2017 from https://www.codeigniter.com/user_guide/overview/appflow.html

Sora (2015). Pengertian Struktur Organisasi dan Fungsinya Secara Jelas. Retrieved July 16, 2017 from http://www.pengertianku.net/2015/06/pengertian-struktur-organisasi-dan-fungsinya.html
Published
2018-03-01

Most read articles by the same author(s)